Emiten transportasi PT Blue Bird Tbk cetak rugi bersih sebesar Rp 156,01 miliar sampai dengan akhir kuartal ketiga 2020. Manajemen memerhatikan perseroan akan kembali mencetak laba bersih pada semester kedua di 2021. Simak Video Berikut ini!
#AnalisisSaham #IDXChannel #VideoEkonomi #BlueBird
(man)