Share

HOT PROPERTY : Gypsum Jadi Alternatif Hiasan Dinding Rumah

Koran SINDO, Jurnalis · Kamis 12 Januari 2017 09:44 WIB
https: img.okezone.com content 2017 01 11 470 1589080 hot-property-gypsum-jadi-alternatif-hiasan-dinding-rumah-LaFsl8HmxE.jpg Ilustrasi: homestylecenter

JAKARTA - Dalam sebuah ruangan sering kali terdapat bagian bidang dinding yang luas, misalkan saja di area kamar tidur, ruang makan atau ruang keluarga. Sangat disayangkan bila tampilannya dibiarkan kosong tanpa hiasan. Tentu membuat suasana di dalamnya menjadi kurang menarik.

Desainer interior Ade Lesmana menuturkan, menghadirkan panel sebagai alternatif penghias dinding atau backwall. Bisa menghadirkan kesan yang berbeda dalam ruangan, biasanya material yang digunakan adalah jenis kayu olahan, gypsum atau papan multipleks.

Untuk finishing-nya bisa menggunakan cat, pelitur, duco, dan lapisan HPL. Panel di dinding bukan hanya berfungsi sebagai tempelan yang merekat di dinding.

Baca Selengkapnya: Panel, Solusi Tepat untuk Furnitur

Follow Berita Okezone di Google News

(rzk)

Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini