Trik Jalankan Bisnis Sampingan Tanpa Korbankan Pekerjaan

Danang Sugianto, Jurnalis
Kamis 22 Desember 2016 13:42 WIB
Ilustrasi: (Shutterstock)
Share :

 

Kalau kamu sudah membuat kelompok tugas-tugas yang bisa dikerjakan bersamaan, saatnya untuk mulai membuat jadwal. Tergantung kerpibadian kamu, ada baiknya kamu tidak membuat jadwal yang terlalu padat dan mepet agar ada waktu untuk sedikit rileks. Jadwal harian ini tidak bersifat kaku. Kamu bisa coba merevisinya jika dirasa terlalu sulit untuk dijalani setelah beberapa waktu.

 

4. Buatlah daftar prioritas

Kamu bisa membuat prioritas hal yang perlu diselesaikan dulu, baik di sisi pekerjaan dan sisi usaha kamu. Selain itu, kamu juga perlu membagi alokasi waktu kamu dalam sehari. Untuk permulaan, kamu bisa mencoba alokasi waktu sekitar 30% untuk bisnis kamu setiap harinya.

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya