Dian Swastatika (DSSA) Kuasai 100% Saham Tambang di Australia

Dinar Fitra Maghiszha, Jurnalis
Rabu 04 Mei 2022 15:03 WIB
Dian Swastatika Akuisisi Tambang di Australia. (Foto: Okezone.com/Shutterstock)
Share :

Adapun pengambilalihan ini menggunakan beberapa sumber pendanaan yakni pendanaan internal, penawaran penerbitan hak pro-rata saham biasa, hingga penarikan fasilitas pembiayaan pengambilalihan senilai USD625 juta.

Dana sindikasi tersebut berasal dari beberapa sumber pembiayaan antara lain Värde Partners, Canyon Capital Advisors LLC, Farallon Capital Asia Pte Ltd dan lembaga pembiayaan lain yang memiliki jatuh tempo 5 tahun sejak penarikan pertama, dengan jaminan seluruh aset SMC.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya