Lalu, program realisasi kluster perlindungan sosial telah mencapai 77,3% atau Rp181,11 triliun dari pagu penyesuaian Rp234,33 triliun.
“Yang menerima Program Keluarga Harapan itu 10 juta Keluarga Penerima Manfaat (KPM), kartu sembako 19,4 juta KPM, bantuan sosial tambahan ada 9 juta KPM, bantuan sosial sembako hampir 2 juta KPM di Jabodetabek dan 9,2 juta di non Jabodetabek, plus bantuan langsung tunai Dana Desa," tandasnya.
(Kurniasih Miftakhul Jannah)