Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Apakah Indonesia Pernah Memberikan Utang ke Negara Lain? Ini Jawabannya

Shelma Rachmahyanti , Jurnalis-Jum'at, 06 Mei 2022 |14:02 WIB
Apakah Indonesia Pernah Memberikan Utang ke Negara Lain? Ini Jawabannya
Indonesia pemberi utang negara lain. (Foto: Shutterstock)
A
A
A

JAKARTA – Apakah Indonesia pernah memberikan utang ke negara lain? Indonesia tergabung dalam keanggotaan International Monetary Fund (IMF) dan Dana Moneter Internasional.

Melalui IMF, Indonesia turut memberikan utang ke negara lain.

Indonesia bisa dikatakan sebagai negara pemberi utang.

Akan tetapi, utang diberikan dengan porsi yang relatif sangat kecil dan dilakukan secara tidak langsung.

Sebagai anggota IMF, Indonesia wajib menyetorkan sejumlah dana keikutsertaan yang bisa diambil dari APBN maupun Bank Indonesia (BI).

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement