“Kelengkapan organ perusahaan merupakan satu hal penting dalam penegakan Good Corporate Governance. Dengan kelengkapan organ perusahaan ini diharapkan penilaian skor GCG dan KPKU semakin meningkat,” kata Sunarso.
Dengan penetapan tersebut, maka susunan Komisaris PT Pegadaian (Persero) saat ini :
•Komisaris Utama: Ina Primiana(merangkap Komisaris Independen)
•Komisaris: Heru Subiyantoro
•Komisaris : Satya Arinanto