Barry Silbert, Founder sekaligus CEO Digital Currency Group mengungkapkan dirinya saat ini terus membeli lebih banyak Bitcoin.
“Sebagai sebuah aset, saya 100% yakin dengan bentuk uang yang terdesentralisasi,” kata Silbert, dilansir CNBC.
Miliarder Howard Marks justru masih tidak percaya dengan mata uang digital.
“Dalam jangka panjang saya pikir, (mata uang digital) akan menunjukkan kalau dirinya tidak ada isinya,” kata Howard.
(Dani Jumadil Akhir)