Tinjau Persiapan G20 di Labuan Bajo, Menko Luhut: Saya Pura-Pura Liburan

Giri Hartomo, Jurnalis
Rabu 25 Desember 2019 19:48 WIB
Menko Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan (Okezone)
Share :

"Saya mau lihat. (Peninjauan) Perintah Presiden. Kita berharap Insya Allah untuk APEC (Asia-Pacific Economic Cooperation) atau G20 meeting di Labuan Bajo 2023," jelas Luhut.

Sebagai informasi, pemerintah provinsi dua daerah tersebut telah menggelar rapat koordinasi dengan sejumlah pihak dan Balai Pelaksanaan Jalan Nasional XV Manado. Salah satu yang tengah digeber pemerintah adalah pembangunan jalan ke lokasi pariwisata Likupang.

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya