Di DPR, Sri Mulyani Pamer Penurunan Angka Kemiskinan

Rina Anggraeni, Jurnalis
Selasa 25 Agustus 2020 16:35 WIB
Sri Mulyani (Okezone)
Share :

 Baca juga: 8 Juta Orang Indonesia Bisa Miskin Mendadak Gegara Corona

"Diharapkan akan mampu memutar roda aktivitas sektor riil dan investasi yang mampu menciptakan lapangan kerja dan meningkatkan pendapatan masyarakat Indonesia," katanya.

Dia menambahkan pemerintah menyadari bahwa target pertumbuhan ekonomi dan Angka kemiskinan 2015-2019 masih belum mampu dicapai. Namun pemerintah tetap berupaya untuk menjaga tingkat pertumbuhan ekonomi nasional agar meningkat setiap tahunnya.

"Kita akan tetap terjaganya momentum pertumbuhan ekonomi diharapkan akan mampu memutar roda aktivitas sektor riil dan investasi," tandasnya.

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya