IHSG Diprediksi Melemah di Kisaran 4.778-4.975, Cek Rekomendasi Sahamnya

Aditya Pratama, Jurnalis
Jum'at 25 September 2020 08:21 WIB
Saham (Shutterstock)
Share :

BJBR

Pergerakan harga saham telah menguji garis MA 120 sehingga peluang terjadinya penguatan minimal menuju ke level resistance pertama masih terbuka lebar. “Akumulasi Beli” pada area level Rp845 - Rp865, dengan target harga secara bertahap di Rp890, Rp950, Rp1.090 dan Rp1.230. Support: Rp845 & Rp810.

BMRI

Pergerakan harga saham telah menguji garis MA 120 sehingga peluang terjadinya penguatan minimal menuju ke level resistance pertama masih terbuka lebar. “Akumulasi Beli” pada area level Rp4.970 – Rp5.075, dengan target harga secara bertahap di level Rp5.175, Rp5.600, Rp6.400, Rp6.575 dan Rp7.550. Support: Rp4.860 & Rp4.630.

CTRA

Pergerakan harga saham telah menguji garis MA 120 sehingga peluang terjadinya penguatan minimal menuju ke level resistance pertama masih terbuka lebar. “Akumulasi Beli” pada level Rp610 – Rp630, dengan target harga secara bertahap di level Rp690, Rp720, Rp745, Rp840 dan Rp870. Support: Rp610 & Rp575.

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya