Ini Rahasia Ekonomi China Bisa Meroket 18,3% meski Masih Ada Covid-19

Rina Anggraeni, Jurnalis
Selasa 04 Mei 2021 11:56 WIB
Ekonomi China Pulih (Foto: Okezone)
Share :

Sebagai informasi, perekonomian China melonjak pada kuartal I/2020 ditopang oleh peningkatan belanja konsumen. Hal ini menunjukkan pemulihan yang lebih seimbang dari pandemi virus corona tahun lalu.

Biro Statistik Nasional China (NBS) melaporkan produk domestik bruto (PDB) China meningkat 18,3 persen pada kuartal I/2021 secara year-on-year (yoy) dibandingkan tahun 2019. Ini merupakan rekor pertumbuhan PDB tertinggi yang pernah dicapai.

(Dani Jumadil Akhir)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya