Curhat Pedagang Daging Sapi Jelang Bulan Puasa: Harga Naik Pembeli Lari

Dinar Fitra Maghiszha, Jurnalis
Sabtu 26 Maret 2022 13:53 WIB
Harga Daging Sapi (Foto: MPI)
Share :

Senada, Asep yang menjual daging sapi lokal merasa dirugikan ketika harga yang tinggi membuat pelanggannya pergi, terlebih ketika tidak ada pelanggan baik dari pelaku usaha maupun rumah tangga.

"Kios di sebelah itu kebanyakan mereka tidak punya pelanggan, harga yang tinggi, konsumen tidak mau beli. Itu dampak yang kami rasakan," ujar pria umur 42 tahun itu.

(Taufik Fajar)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya