Switch Over Stasiun Manggarai Masih Lama, Rute KRL Bekasi-Bogor Berubah Lagi?

Azhfar Muhammad, Jurnalis
Kamis 09 Juni 2022 10:02 WIB
Jadwal KRL Hari Ini. (Foto: Okezone.com/Commuterline)
Share :

”Pasca SO 6 kita malah akan mengoperasikan 2 track baru dan 1 peron baru untuk membantu mengurai penuhnya penumpang transit,” ungkapnya.

“Semoga penumpang memahami karena saat ini Manggarai baru dibangun setengah dan akan terus bertambah ruangnya sampai SO 7 nanti,” tandasnya.

Sebagai catatan, mulai minggu depan pihaknya akan mengoperasikan stasiun Matran dengan harapan mengurangi jumlah pnp transit dan penumpang naik di Stasiun Manggarai dalam implementasi pemberlakuan perubahan rute.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya