Rupiah Menguat ke Rp14.830/USD Sambut Akhir Pekan

Advenia Elisabeth, Jurnalis
Jum'at 09 September 2022 16:23 WIB
Rupiah. (Foto: Freepik)
Share :

Oleh karena itu pemerintah pusat akan mengawasi lebih ketat terhadap pemerintah daerah untuk melakukan antisipasi terhadap ancaman kenaikan inflasi.

"Misalnya, dengan memberikan bantuan sosial, penggunaan dana belanja tak terduga untuk mengatasi kenaikan biaya transportasi saat distribusi barang," jelas Ibrahim.

Sementara dari faktor eksternal, lanjut dia, melemahnya dolar karena Bank Sentral Eropa menaikkan suku bunga dengan rekor 75 basis poin (bps), mengambil suku bunga deposito di atas 0% untuk pertama kalinya.

Di samping itu, Ibrahim memprediksi untuk perdagangan pekan depan, Senin (12/9/2022) mata uang rupiah dibuka berfluktuatif namun ditutup menguat di rentang Rp14.800 - Rp14.860.

(Zuhirna Wulan Dilla)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya