Sementara itu, dalam rangka memperingati Hari Pelanggan Nasional pada Rabu 4 September 2024, pihaknya memberikan apresiasi kepada pelanggan dengan membagikan sekitar 500 merchandise di KMP Batumandi yang berlayar dari Merak menuju Bakauheni pada Minggu 1 September 2024 siang.
"Sebagai bentuk upaya kami bisa berada lebih dekat dengan pelanggan setia ASDP. Bagi ASDP, pelanggan adalah sosok yang harus mendapatkan pelayanan prima," ujarnya.
(Taufik Fajar)