Jajaran Pejabat PT Gag Nikel, Pemilik Tambang di Raja Ampat

Taufik Fajar, Jurnalis
Minggu 08 Juni 2025 08:05 WIB
Tambang Nikel di Raja Ampat (Foto: Okezone)
Share :

2. Lantas siapa pejabat PT Gag Nikel?

Dikutip website resmi perusahaan, Minggu (8/6/2025) PT Gag Nikel saat ini dipimpin oleh Arya Arditya Kurnia yang menjadi Plt. Presiden Direktur (Direktur Operasi).

Sementara itu, jabatan Direktur Keuangan, Manajemen Risiko, dan Sumber Daya Manusia dipegang oleh Aji Priyo Anggoro.

Berikut susunan Dewan Komisaris PT Gag Nikel

Presiden Komisaris, Hermansyah.
Komisaris, Lana Saria. 

Komisaris. Ahmad Fahrur Rozi.
 
Komisaris, Saptono Adji.

(Taufik Fajar)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya