Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jokowi Beli 1 Tandan Pisang Raja Mbah Pur Rp300.000

Antara , Jurnalis-Rabu, 25 Juli 2018 |14:06 WIB
Jokowi Beli 1 Tandan Pisang Raja Mbah Pur Rp300.000
Ilustrasi: Foto Okezone
A
A
A

Biasanya, satu tandan pisang raja dijual dengan harga Rp50.000 hingga Rp100.000.

Selain membeli satu tandan pisang, saat berkunjung ke Pasar Kranggan yang berada tidak jauh dari ikon Yogyakarta, Tugu, Presiden Joko Widodo juga membeli sejumlah jajanan pasar di antaranya lemper, sawut, dan cucur.

"Totalnya Rp47.000 tetapi dikasih uang Rp100.000. Tidak perlu dikembalikan kata beliau," kata pedagang jajanan pasar Welas yang mengaku sangat senang bisa bertemu langsung dengan Presiden Joko Widodo.

 

Sejumlah pedagang yang berjualan di depan pasar juga mengaku senang bisa melihat dan bersalaman dengan Presiden Joko Widodo meskipun harus berdesak-desakan dengan pedagang dan pengunjung yang memadati pasar.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement