Sementara itu, Dolar melemah pada perdagangan Rabu (16/10/2019) waktu setempat. Dolar tertekan akan data ritel AS yang lesu dan ketidakpastian Perang Dagang.
Baca juga: Rupiah Sore Ini Melemah ke Rp14.166/USD
Melansir Reuters, Dolar AS turun pada hari Rabu karena penjualan ritel AS lesu untuk pertama kalinya dalam tujuh bulan. Hal ini memberi gambaran suram ekonomi dan bertambahnya peluang untuk penurunan suku bunga.
(Fakhri Rezy)