Jokowi pun mengatakan bahwa saat ini ketidakpastian sangat tinggi. Menurutnya hampir semua negara pada posisi yang sangat sulit.
"Bahkan negara-negara maju pun berada pada posisi yang sangat sulit," ungkapnya.
(Taufik Fajar)