Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Gajian YouTube Lewat Apa? Ini Jawabannya

Feby Novalius , Jurnalis-Minggu, 09 November 2025 |19:04 WIB
Gajian YouTube Lewat Apa? Ini Jawabannya
Gajian YouTube lewat apa? Ini jawabannya.  (Foto: Okezone.com/Reuters)
A
A
A

JAKARTA - Gajian YouTube lewat apa? Ini jawabannya. 

Gajian YouTube dibayarkan melalui Google AdSense yang dikirim ke rekening setelah pemilik menghubungkan akun AdSense ke rekening bank. Pembayaran dari YouTube berasal dari berbagai sumber seperti iklan, keanggotaan berbayar dan penjualan produk, yang akan terakumulasi di akun AdSense sebelum akhirnya dicairkan. 

Setelah membuka channel youtube ada baiknya anda mengurusi google adsense terlebih dahulu. Dengan demikian saat channel anda sudah membesar, anda akan merasakan gaji youtube 1.000 subscribe.

Sebelum mendapatkan gaji youtube 1.000 subscriber ada baiknya anda mengenal kanal monetisasi. Sebab channel youtube yang akan dimonetisasi nantinya akan diperiksa pihak terkait.

Para YouTuber dengan jumlah 1.000 subrscriber sudah bisa menghasilkan uang hingga jutaan Rupiah.

Oleh karena itu, banyak masyarakat utamanya anak-anak muda mencoba peruntukan menjadi YouTuber dengan berbagai konten video.

YouTuber harus memenuhi minimal 1.000 subscriber dan ketentuan jam tayangan. Dengan ketentuan tersebut, seorang YouTuber bisa mendapatkan Rp100 ribu per bulan.

 

Hitungan ini berdasarkan biaya per 1.000 alias cost per mille (CPM). Istilah CPM dikenal sebagai biaya yang harus dibayarkan oleh pihak pengiklan ke YouTube.

Pihak pengiklan akan memberikan bayaran setiap 1.000 tampilan iklan yang ditayangkan dari sebuah konten YouTube.

Selain itu, ada juga Cost Per Click (CPC), yakni uang yang diperoleh Youtuber per klik iklan di videonya. CPC di Indonesia dihargai Rp5 ribu per klik.

Karena itu 1.000 view umumnya hanya terdiri dari tiga klik iklan, sehingga Click Through Rate (CTR) yang didapat hanya 0,3%

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement