4. Mengukur efektivitas
Marketing melacak dan mengukur segala sesuatu untuk menemukan strategi terbaik, menyesuaikan yang paling baik untuk pengembangan perusahaan.
Tim HR juga dapat melacak data dan memberikan ukuran untuk terus meningkatkan proses. Memutuskan metrik apa yang paling penting untuk budaya perusahaan dan tujuan bisnis secara keseluruhan dan membuat metrik tersebut untuk mendorong keterlibatan karyawan.
(Raisa Adila)