TIPS KARIER: 7 Hal Ini Wajib Dilakukan Pengusaha Sebelum Jam 7 Pagi

Ulfa Arieza, Jurnalis
Sabtu 13 Mei 2017 22:00 WIB
Ilustrasi : Entrepreneur.com
Share :

6. Tetapkan tujuan dan prioritas

Setiap Senin pagi tetapkanlah tujuan Anda selama seminggu. Setiap hari selama sisa minggu, tuliskan tujuan dan prioritas yang terlaksana pada hari itu. Pikirkan bagaimana Anda akan mencapai tujuan-tujuan tersebut setiap kali memiliki waktu tenang untuk diri sendiri.

Cara yang paling efektif adalah melaksanakan tujuan yang paling sulit. Menunda tugas-tugas mereka hanya menupuk tugas untuk besok.

7. Mulai aktivitas

Akhirnya, sudah waktunya untuk memulai aktivitas. Anda dapat mengambil telefon dan membaca serta mengirim e-mail, memeriksa media sosial, membaca berita, dan lainnya.

Dengan membuat rutinitas pagi yang baik, Anda dapat mengembangkan kebiasaan yang membuat Anda sehat dan produktif. Sehingga Anda siap dalam menangani situasi yang terjadi secara mendadak. Selain itu, kebiasan baik ini akan menjadikan Anda seorang pekerja profesional.

(Rani Hardjanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya