Baca juga:BPK: Kerugian Negara pada Pelindo II Rp4,08 Triliun
Rini mengatakan, sinergi BUMN ini menjadi sangat penting karena memang ternyata banyak perusahaan yang jenisnya hampir sama. Jika disinergikan bersama maka kualitas aktivitasnya akan lebih baik.
"Itu sangat penting saya juga kan bangga karena memang salah satunya adalah kita utamakan sekarang adalah melihat mensinergikan di anak-anak," ujarnya.
Baca juga:Pancing Kapal Besar, Pelindo II Perdalam Tempat Bersandar Kapal
Berikut ini kerjasama yang dilakukan oleh tujuh Pelindo II :