Sama Seperti 2016, Pegadaian Targetkan Jual Emas Antam 3,5 Ton Tahun Ini

Trio Hamdani, Jurnalis
Selasa 21 November 2017 14:06 WIB
Foto: Trio/Okezone
Share :

Baca Juga: Catat Pendapatan Rp8,67 Triliun, Pegadaian Torehkan Laba Rp2,82 Triliun

"Sangat dipengaruhi oleh perilaku nasabah yang kadang-kadang menunggu harga stabil dulu sehingga menunda pembeliannya dan sebagainya. Itu yang buat penjualan emas kita," paparnya.

Dia menambahkan bahwa penjualan emas oleh Pegadaian terdiri dari dua jenis, antaranya, emas batangan dan tabungan emas. "Penjualan emas pegadaian ada dua jenis, satu emas batangan, kedua tabungan emas," tandasnya.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya