Bahkan, dia juga sempat mengapresiasi salah satu penampilan musisi yang baru saja disaksikannya. “White Shoes (& The Couples Company) bagus tadi,” ucapnya.
Baca Juga: 16 Industri Kreatif Topang Perekonomian Nasional
Sebelum pulang, Presiden didampingi putranya, Gibran Rakabuming Raka, dan Kepala Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) Triawan Munaf juga menyempatkan diri mengunjungi beberapa stan yang menjual cindera mata bertema ‘We The Fest‘.
Tumplek Blek 2018