Vaksin Merah Putih Bakal Diproduksi Awal 2022

Michelle Natalia, Jurnalis
Jum'at 02 April 2021 13:30 WIB
Virus Corona (Foto: Ilustrasi Shutterstock)
Share :

Saat ini Indonesia memiliki berbagai alternatif platform dalam mengembangkan vaksin Covid-19 secara mandiri. Dan Indonesia memiliki keleluasaan untuk memilih platform yang tepat dan sesuai untuk mengurangi kebutuhan terhadap vaksin impor, yang kedepannya secara bertahap dapat dikurangi.

Baca Juga:  Vaksin Covid-19 Bisa Bikin Mandul? Begini Kata dr. Tirta

"Diharapkan produksi Vaksin Merah Putih dapat dilakukan pada awal tahun 2022," pungkas Wiku.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya