Menaker Ida Happy Perayaan May Day Diisi Kegiatan-Kegiatan Positif

Michelle Natalia, Jurnalis
Selasa 04 Mei 2021 21:51 WIB
Menaker Ida Fauziyah (Foto: Kemnaker)
Share :

Di menambahkan, berbagai kegiatan positif dalam merayakan May Day dan tetap mengikuti protokol kesehatan telah menunjukkan kesadaran yang baik di tengah kondisi pandemi COVID-19 yang belum berakhir.

“Kita harus bersama-sama menekan angka penyebaran COVID-19 itu bisa kita lakukan semaksimal mungkin,” ucapnya.

Dalam rangkaian perayaan May Day tahun ini, Kemnaker mengadakan sejumlah kegiatan positif berupa pemberian vaksin COVID-19 terhadap 1000 orang pekerja, menyerahan bantuan kepada pekerja/buruh ter-PHK yang survive dalam masa pandemi COVID-19, dan menyerahkan paket sembako kepada pekerja/buruh di 34 provinsi.

Kegiatan Kemnaker lainnya, yakni memberikan paket lebaran kepada tenaga kesehatan dan tenaga pendukung nonmedis yang bekerja di Wisma Atlet, Jakarta; serta memberian penghargaan kepada perusahaan yang tetap bertahan dan mampu melakukan berbagai penyesuaian pada masa pandemi COVID-19.

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya