Adapun pendirian BNI Securities Pte Ltd untuk memperkuat kapabilitas Perseroan sebagai Bank Global dengan meningkatkan layanan akses internasional perusahaan melalui layanan keuangan komprehensif oleh Perusahaan Anak Perseroan.
"Pendirian BNI Securities Pte. Ltd. telah tercantum dalam rencana bisnis bank (RBB) Perseroan 2021," kata dia.
(Kurniasih Miftakhul Jannah)