Mengatur Keuangan untuk Anak, Bagaimana Caranya?

Ahmad Hudayanto, Jurnalis
Sabtu 27 November 2021 14:12 WIB
Cara mengelola keuangan untuk anak (Foto: Shutterstock)
Share :

3. Dana Darurat

Jika memiliki tabungan yang cukup tentu akan lebih mudah dalam mengatur keuangan saat memiliki anak. Jangan lupa menyiapkan tabungan dana darurat.

Menurut para ahli keuangan, dana darurat harus bisa mencukupi biaya hidup keluarga antara tiga sampai enam bulan. Jangan lupa untuk menambahkan biaya kebutuhan anak ke dalam dana darurat.

Sebab dana darurat setelah memiliki anak lebih besar. Karena pengeluaran saat memiliki akan bergeser, Anda harus memperhitungkannya dengan meningkatkan jumlah tabungan darurat.

Untuk mendapatkan jumlah target yang sesuai, perhitungkan pengeluaran bulanan seperti penitipan anak, makanan bayi, hingga cicilan yang dimiliki.

4. Pola Pikir Hemat

Pola pikir hemat harus diterapkan. Misalnya, saat membeli perlengkapan bayi pilihlah yang benar-benar dibutuhkan. Perhitungkan juga apakah lebih hemat membeli makanan bayi yang instan atau membuat sendiri.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya