Menko Luhut Akui Riset RI Kalah dengan Malaysia dan China

Azhfar Muhammad, Jurnalis
Selasa 29 Maret 2022 17:07 WIB
Menko Luhut akui riset RI kalah dari Malaysia (Foto: Kemenko Marves)
Share :

“Misal dari berbagai perguruan tinggi yang contohnya seperti ruang isolasi, prototipe masker N95, mobile lab BSL-2, dan juga karya-karya dari para UKM/UMKM dari masing-masing daerah yang juga menjadi produk inovasi,” tambahnya.

Terkait transformasi ekonomi desa, Menko Luhut menyatakan pengembangan sumber daya manusia sangat penting. Untuk itu kepala desa harus mencari orang-orang yang bisa disekolahkan agar nantinya mampu menaikkan daya ekonomi dari desa tersebut.

“Untuk teman-teman di desa, bantu desa kalian dengan mengembangkan sumber daya manusia, agar terjadi inovasi dan juga industri di desa kalian. Sekolahkan mereka, karena itu akan mampu menaikkan kesejahteraan dan perekonomian desa,” pungkasnya.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya