Erick Thohir: Park Hyatt Investasi Pengusaha Nasional yang Patut Diapresiasi

Advenia Elisabeth, Jurnalis
Sabtu 09 Juli 2022 07:56 WIB
Menteri Bahlil dan Menteri BUMN Erick Thohir Hadiri Peresmian Park Hyatt Jakarta. (Foto: Okezone.com/MPI)
Share :

Sebelumnya, Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo menghadiri peresmian Park Hyatt Jakarta Jumat malam. Hadir dengan pakaian batik, dirinya bangga melihat megahnya modern luxury hotel tersebut.

"Kita bangga ya punya tambahan aset di Jakarta yang akan mengangkat Jakarta jadi kota kelas dunia. Megah sekali hotel ini," ujar Prabowo.

Melihat peluncuran hotel yang berlokasi di Kebon Sirih, Jakarta ini, Prabowo menilai pembangunan Park Hyatt merupakan suatu terobosan yang sangat apik dan penuh keberanian dari Hary Tanoesoedibjo.

"Jadi saya kira ini suatu terobosan bapak hari Tanoe yang selalu berani menerobos. Kita baru keluar dari pandemi, beliau sudah resmikan hotel. Enterpreneur ya begitu," tandas Prabowo.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya