Daftar 11 Cara Transfer Kuota XL, Nomor 10 Tak Bisa Sembarangan Kirim!

Shelma Rachmahyanti, Jurnalis
Kamis 25 Agustus 2022 22:01 WIB
Ilustrasi kuota. (Foto: Reuters)
Share :

JAKARTA - 11 cara transfer kuota XL akan diulas dalam artikel ini.

Diketahui, XL merupakan salah satu operator yang banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia.

XL menyediakan sejumlah fasilitas untuk memudahkan penggunanya.

 BACA JUGA:4 Cara Cek Kuota Smartfren Lengkap dan Gratis!

Adapun salah satunya, yakni transfer kuota internet.

Berdasarkan catatan Okezone pada Kamis (25/11/2022), berikut cara transfer kuota XL:

1. Buka menu "Panggilan" pada ponselmu

2. Ketik kode *123*234# pada menu panggilan, kemudian klik tombol "Panggil" atau "Ok"

3. Setelah itu akan muncul dua pilihan menu transfer paket internet. Kamu bisa memilih transfer "Paket Kartu Perdana" atau "Paket Voucher"

4. Lalu, masukkan nomor ponsel yang ingin kamu transfer kuota

5. Setelah itu, masukkan kode voucher paket internet yang akan kamu transfer

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya