Viral! Tukang Fotokopi Keliling di Depok, Bisa Scan Barcode

Noviana Zahra Firdausi, Jurnalis
Selasa 15 November 2022 07:55 WIB
Viral tukang fotokopi keliling di Depok (Foto: TikTok)
Share :

“Bisa print scan barcode, print A4 F4 bisa, yang enggak bisa kertas A3 saja sih,” demikian penjelasan tukang fotokopi dalam video tersebut.

Adapun tukang fotokopi ini terletak di depan gedung DPRD Kota Depok. Bagi kalian yang penasaran bagaimana sih tukang fotokopi keliling ini bisa datang langsung ke sana.

“Ini di atas motor guys keren kan, yang mau tau lokasinya di mana, lokasinya di depan gedung DPRD Kota Depok buat kalian orang Depok yang mau liat ke sini saja,” tukas pria tersebut.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya