5 Pekerjaan Ini Tak Lagi Pakai Peran Manusia di Masa Depan, Apa Saja?

Clara Amelia, Jurnalis
Sabtu 19 November 2022 21:01 WIB
Ilustrasi pekerja. (Foto: Pressfoto/Freepik)
Share :

JAKARTA – Teknologi yang semakin berkembang saat ini ikut memberi pengaruh ke banyak pekerjaan.

Di mana akan ada pekerjaan manusia yang tergantikan oleh digital.

Seiring berkembangnya zaman, teknologi yang semakin canggih akan menggantikan pekerjaan manusia dengan digital.

Kini, sudah banyak perusahaan yang mulai menggantikan peran karyawan dengan robot pintar yang dibuat dengan teknologi digital.

Lalu apa saja pekerjaan yang akan tergantikan oleh digital?

Melansir dari Instagram @prakerja.go.id, Sabtu (19/11/2022), berikut 5 pekerjaaan yang perannya akan tergantikan oleh digital:

1. Kasir

Beberapa toko telah memasang mesin self-checkout, di mana pelanggan bisa melakukan pembayaran sendiri.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya