Kasus Covid-19 di China Melonjak, Presiden Jokowi: Tak Masalah

Raka Dwi Novianto, Jurnalis
Senin 26 Desember 2022 12:41 WIB
Presiden Jokowi (Foto: Setkab)
Share :

Berdasarkan keterangan Reuters, di Zhejiang, provinsi industri besar dekat ibu kota Shanghai, dilaporkan mencatat hampir 1 juta kasus baru setiap hari. Menurut catatan Pemerintah Provinsi Zhejiang, angka di atas diperkirakan akan meningkat, berlipat ganda pada pekan depan, Januari 2023.

(Taufik Fajar)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya