Akui 2023 Bakal Banyak Tantangan, Sri Mulyani: Jadi Tahun yang Menarik

Michelle Natalia, Jurnalis
Minggu 08 Januari 2023 13:01 WIB
Sri Mulyani. (Foto: Okezone)
Share :

"Adanya agenda politik dalam negeri menuju Pemilu pastinya suhu dalam negeri akan sedikit 'panas', belum lagi tantangan dari ekonomi global luar biasa," tambah Sri.

Sebelumnya di awal tahun ini, International Monetary Fund (IMF) mengumumkan bahwa sepertiga negara di dunia akan mengalami resesi di 2023.

Hanya saja, Sri Mulyani optimis bahwa Indonesia tidak akan masuk dalam golongan sepertiga negara di dunia yang akan jatuh ke jurang resesi.

"Kita tidak termasuk dari sepertiga tersebut, Insya Allah, kita jaga terus. Kita selalu menyampaikan bahwa pemulihan ekonomi kita kuat sampai kuartal III dan mungkin kuartal IV, dan mungkin di kuartal IV pun kita berharap akan bisa bertahan di sekitar 5%, sehingga total 2022 kita bisa tumbuh diatas 5%, tapi kita harus tetap waspada," pungkasnya.

(Zuhirna Wulan Dilla)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya