Impack Pratama Industri (IMPC) Catat Laba Rp121 Miliar di Kuartal I-2023, Naik 47%

Mutiara Oktaviana, Jurnalis
Jum'at 28 April 2023 17:21 WIB
IMPC Raih Laba di Kuartal I-2023 (Foto: Okezone)
Share :

Selain itu, Rasio EBITDA terhadap bunga di kuartal I-2023 juga meningkat menjadi 21,8x dari 14,4x di kuartal I-2022.

Sementara, memasuki kuartal II Impack Pratama Industri mengantisipasi kinerja yang melandai. Namun Perseroan tetap akan menggenjot kinerja untuk mencapai target laba bersih yang ditetapkan senilai Rp390 miliar.

Sekadar informasi, laba bersih Impack Pratama Industri mencapai Rp307 miliar pada 2022 dan pendapatan Rp2,8 triliun.

(Dani Jumadil Akhir)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya