Pabrik Foil Tembaga di Gresik Ditargetkan Beroperasi Mei 2024, Luhut: Tercepat di Dunia

Heri Purnomo, Jurnalis
Selasa 20 Juni 2023 16:39 WIB
Luhut targetkan pabrik tembaga beroperasi Mei 2024 (Foto: Okezone)
Share :

Luhut juga menyebutkan bahwa proyek ini dapat menyerap tenaga kerja sebanyak 1.950 orang. Di mana 95% pekerja merupakan orang lokal.

"Dan sebagian besar akan dilatih di Tiongkok selama 6 bulan itu perjanjian kami di Tiongkok. Hal itu untuk memastikan transfer teknologi dalam hal. Pengoperasian bisa dimulai," katanya.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya