Bagaimana Aset Negara di Jakarta Usai Ibu Kota Pindah ke Kaltim?

Nasya Emmanuela Lilipaly, Jurnalis
Senin 23 Oktober 2023 15:24 WIB
Aset Jakarta saat Ibu Kota Negara Pindah ke IKN. (Foto: Okezone.com/MPI)
Share :

"Yang kita inginkan dari para narasumber dan juga kawan-kawan yang mengikuti diskusi adalah what are the best ideas yang bisa kita tuangkan dalam rangka membantu untuk melihat Jakarta setelah terjadinya kepindahan ibu kota negara," ujarnya.

Sementara itu, Direktur Utama Lembaga Manajemen Aset Negara (LMAN) Basuki Purwadi berharap proses pemindahan Ibu Kota Nusantara dan Jakarta yang ditinggalkan akan berjalan dengan mulus.

"Saya berharap kita semua bisa sharing knoewledge bisa membagi informasi dari para narasumber dan bisa saling berdiskusi saling belajar untuk bisa diterapkan ke depan," ujarnya.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya