Luhut: Menghukum Industri Buang Limbah ke Sungai Citarum Itu Tidak Mudah

Iqbal Dwi Purnama, Jurnalis
Senin 20 Mei 2024 20:49 WIB
Luhut akui tak mudah menghukum pelaku usaha (Foto: MPI)
Share :

"Ikan di sana (sungai kotor) makan kotoran, dan kita makan ikan itu, dan hasil penelitian, jika ibu hamil makan itu anaknya bisa cacat, jadi banyak sekali dampak negatif dari ini semua," sambung Luhut.

Belum lagi menurut Luhut, dengan tercemarnya air sungai tersebut akan mengalir ke irigasi dan mengairi pertanian masyarakat. Akhirnya, kualitas air yang kotor ini menghasilkan produk pangan yang kurang baik juga untuk kesehatan.

"Sampah ini isu yang saya terus terang yang paling sulit untuk diselesaikan, tapi kemarin kelihatannya sudah kelihatan bentuknya dengan Perpres yang baru, kita harus mengganti mindset kita bahwa sampah ada costnya," pungkasnya.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya