7 Contoh Jawaban untuk Pertanyaan Kapan Bisa Mulai Bekerja

Dwi Fitria Ningsih, Jurnalis
Minggu 22 September 2024 11:07 WIB
7 contoh jawaban untuk pertanyaan kapan bisa mulai bekerja (Foto: Shutterstock)
Share :

6. Menyesuaikan dengan Kebutuhan Perusahaan

Kamu bisa menyebutkan jumlah waktu yang diperlukan untuk mempersiapkan berbagai keperluan, supaya kamu bisa menyesuaikan waktumu dengan waktu yang diberikan perusahaan.

"Saya dapat bergabung dengan perusahaan dalam tiga hari ke depan. Namun, jika ternyata perusahaan membutuhkan kehadiran saya lebih awal, saya siap untuk menyesuaikan waktu tersebut."

7. Jika Membutuhkan Waktu Istirahat

Dalam situasi seperti ini, kamu dapat beristirahat terlebih dahulu sebelum pindah pekerjaan supaya dapat pengalaman yang lebih baik di perusahaan baru.

Berikut contoh jawabannya jika ditanya kapan siap bekerja dalam situasi seperti ini.

Saya bisa bergabung dengan perusahaan pada 10 Oktober 2024 karena itu adalah waktu yang saya butuhkan untuk mempersiapkan banyak hal. Saat ini, saya juga sedang mengurus hal-hal pasca resign dari perusahaan sebelumnya.

Itulah 7 contoh jawaban yang bisa kamu gunakan untuk menjawab pertanyaan waktu untuk bisa memulai bekerja. Namun pastinya, kamu juga harus mempertimbangkan hal-hal lain dengan baik sesuai dengan kondisi kamu supaya memiliki persiapan yang matang.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya