Dapat Dana Rp15 Triliun, Kepala SKK Migas Tepuk Tangan Buat Bahlil

Tangguh Yudha, Jurnalis
Selasa 03 Desember 2024 14:01 WIB
Kepala SKK Migas Sambut Dana Rp15 Triliun dari Bahlil. (Foto: Okezone.com/MPI)
Share :

"Diharapkan (studi) dapat memberikan masukan berharga untuk investor dalam memutuskan percepatan kegiatan eksplorasi sehingga probabilitas menemukan cadangan bisa lebih tinggi," ungkap Djoko.

"Sekaligus membuka peluang lapangan kerja baru bagi para geologis terutama geologis-geologis muda lulusan dari berbagai universitas dan juga dapat mendukung pertumbuhan ekonomi di daerah maupun ekonomi nasional," tambahnya.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya