Tembakau Gagal Panen, Purbaya: Petani Hubungi Pemerintah Bukan Himbara

Anggie Ariesta, Jurnalis
Kamis 02 Oktober 2025 14:31 WIB
Menkeu Purbaya (Foto: Okezone)
Share :

Purbaya menjelaskan bahwa ia menempatkan dana tersebut di Himbara agar uang tersebut digunakan untuk menghasilkan Rupiah, yaitu melalui penyaluran kredit produktif.

Meskipun ia telah melakukan pengecekan untuk memastikan dana tersebut tidak disalahgunakan untuk membeli dolar, Purbaya menyerahkan mekanisme penyaluran kredit kepada pihak bank.

"Saya hanya seperti deposan, nasabah bank yang taruh uang. Jadi saya memanfaatkan kepandaian bank untuk menyalurkan uang," pungkasnya.

(Taufik Fajar)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya