1. Meningkatkan kedisiplinan diri
Salah satu hal yang wajib kamu lakukan adalah membiasakan diri untuk disiplin. Selalu pertahankan kinerja dan kredibilitas kamu, baik terhadap atasan di tempat kerja maupun klien dalam bisnis. Melatih mental disiplin akan membuat kamu siap untuk menghadapi tantangan di kedua pekerjaan tersebut sekaligus mempersiapkan diri untuk membagi waktu dengan lebih baik.
2. Kelompokkan beberapa tugas untuk diselesaikan sekaligus
Cobalah untuk mengelompokkan beberapa tugas kecil dan sejenis untuk dikerjakan dalam rentetan waktu yang sama. Ketika kamu berusaha untuk multi-tasking, maka kemungkinan besar semua pekerjaan kamu tidak akan mendapatkan hasil yang maksimal.
3. Buat perkiraan jadwal harian