Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Miliarder Dunia yang Makin Kaya Raya

Vania Halim , Jurnalis-Jum'at, 27 Desember 2019 |05:20 WIB
Miliarder Dunia yang Makin Kaya Raya
Mark Zuckerberg (Foto: Business Insider)
A
A
A

JAKARTA – Kekayaan sejumlah miliarder di dunia pada tahun ini ada yang naik dan turun. Perubahan kekayaan ini disebabkan beberapa hal, mulai dari keuntungan yang besar, skandal perusahaan hingga perang dagang yang menggangu bisnisnya

Forbes mengamati perubahan kekayaan dari minimal 2.200 miliarder antara 28 Desember 2018 hingga 13 Desember 2019.

Salah satu miliarder dunia yang kekayaannya naik adalah Bernard Arnault. Kekayaan Bos Louis Vuitton bertambah USD40 miliar atau Rp560 triliun. Saat ini kekayaan bersihnya mencapai USD107,7 miliar atau Rp1.507 triliun

Selain itu ada nama Mark Zuckerberg. Bos Facebook ini bertambah kaya USD22,1 miliar atau Rp309,4 triliun. Dengan demikian kekayaan bersihnya mencapai USD72 miliar atau Rp1.008 triliun

Mark Zuckerberg 

Sementara ada nama Amancio Ortega. Kekayaan Amancio Ortega bertambah USD17,3 miliar atau Rp242,2 triliun

Baca Selengkapnya: Sederet Miliarder Tambah Kaya, Kekayaan Bos Louis Vuitton Naik Rp560 Triliun

(Dani Jumadil Akhir)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement