"Investor asing pada hari ini mencatatkan nilai jual bersih sebesar Rp494,33 miliar, sedangkan sepanjang tahun 2020 mencatatkan jual bersih sebesar Rp46,545 triliun," demikian seperti dikutip dari data BEI, Sabtu (17/10/2020).
Sementara itu, data BEI juga mencatat rata-rata frekuensi harian mengalami peningkatan paling signifikan, yaitu 34,57% menjadi 778,929 ribu kali transaksi dibandingkan pekan sebelumnya, yaitu sebesar 578,849 ribu kali transaksi.
(Kurniasih Miftakhul Jannah)