Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kapitalisasi Pasar Saham Catat Rp5.935,388 Triliun dalam Sepekan

Rani Hardjanti , Jurnalis-Sabtu, 17 Oktober 2020 |08:43 WIB
Kapitalisasi Pasar Saham Catat Rp5.935,388 Triliun dalam Sepekan
Indeks Harga Saham Gabungan (Ilustrasi: Shutterstock)
A
A
A

 

"Investor asing pada hari ini mencatatkan nilai jual bersih sebesar Rp494,33 miliar, sedangkan sepanjang tahun 2020 mencatatkan jual bersih sebesar Rp46,545 triliun," demikian seperti dikutip dari data BEI, Sabtu (17/10/2020).

Sementara itu, data BEI juga mencatat rata-rata frekuensi harian mengalami peningkatan paling signifikan, yaitu 34,57% menjadi 778,929 ribu kali transaksi dibandingkan pekan sebelumnya, yaitu sebesar 578,849 ribu kali transaksi.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement