Menurutnya, pemerintah Indonesia harus bisa mengambil sikap dari perang yang terjadi antara Rusia dan Ukraina.
"Indonesia harus pinter, Rusia kan nawarin ke kita mau gak (beli minyak), di kita harga 30% lebih murah dari harga pasar internasional, ada yang ga setuju nanti diembargo Amerika kadang apa yang kita lihat sangat berbrda dari presepkif geopolitik, makroekonomi," bebernya.
Baca Selengkapnya: Sandiaga Uno Sebut Rusia Untung Banyak dari Perang dengan Ukraina
(Kurniasih Miftakhul Jannah)