Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

2 Cara Mudah Mengatasi Lupa Email Prakerja

Shelma Rachmahyanti , Jurnalis-Jum'at, 26 Agustus 2022 |18:31 WIB
2 Cara Mudah Mengatasi Lupa Email Prakerja
Cara mudah mengatasi lupa email prakerja (Foto: Okezone)
A
A
A

JAKARTA – 2 Cara mudah mengatasi lupa email Prakerja. Sebagaimana diketahui, Kartu Prakerja menjadi salah satu program pemerintah yang cukup banyak diminati masyarakat.

Di mana, melalui program Kartu Prakerja masyarakat bisa mengembangkan kompetensi kerja. Hal ini khususnya bagi para pencari kerja hingga pekerja yang terkena PHK.

Untuk memiliki akun Kartu Prakerja, Anda harus mendaftarkan alamat email pribadi dan juga password.

Akan tetapi, tak jarang seseorang lupa akan email dan password yang digunakan saat mendaftar Kartu Prakerja.

Lalu, bagaimana cara mudah mengatasi lupa email Prakerja?

Dihimpun Okezone dari berbagai sumber, Jumat (26/8/2022), berikut cara mudah mengatasi lupa email Prakerja:

1. Kirimkan email ke [email protected].

2. Menghubungi Call Center Layanan Masyarakat di 0800-150-3001.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement