Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Resmikan Tol Cibitung - Cilincing, Jokowi: Percepat Barang dari Bekasi ke Priok

Raka Dwi Novianto , Jurnalis-Selasa, 20 September 2022 |09:25 WIB
Resmikan Tol Cibitung - Cilincing, Jokowi: Percepat Barang dari Bekasi ke Priok
Presiden Jokowi resmikan Tol Cibitung-Cilincing dan Serpong - Balaraja seksi I. (Foto: MPI)
A
A
A

Diharapkan jalan tol tersebut dapat mengurangi kemacetan di DKI Jakarta.

"Untuk Serpong - Balaraja yang akan kita resmikan hari ini adalah sepanjang 5,1 km," kata Jokowi.

Selain itu, Jalan Tol Cibitung – Cilincing yang dulunya dimiliki oleh PT Waskita namun sekarang diambil alih oleh PT Pelindo diharapkan dapat memberikan pelayanan terbaik terhadap truk-truk kontainer.

"Tol Cibitung - Cilincing ini pemiliknya adalah yang sebelumnya Waskita kemudian diambil alih diambil oleh Pelindo yang kita harapkan ini memang memberikan pelayanan terhadap truk-truk kontainer barang-barang yang akan diekspor maupun barang-barang impor yang akan menuju ke Kawasan Industri Ke kawasan logistik yang tadi sudah saya sampaikan," pungkasnya.

(Zuhirna Wulan Dilla)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement